tugas 3 penggantar aplikasi komputer

29 October 2012 09:41:18 Dibaca : 878

”50 Fungsi Tombol Keyboard dalam Microsoft Word”

 

 

 

1 Ctrl + 1 membuat spasi 1.0

 

2 Ctrl + 2 membuat spasi 2.0

 

3 Ctrl + 5 membuat spasi 1.5

 

4 Ctrl + A memblok semua tulisan yang ada sedang diketik

 

5 Ctrl + B menebalkan huruf

 

6 Ctrl + Backspace menghapus kata

 

7 Ctrl + C mengkopi tulisan

 

8 Ctrl + D menampilkan dialog untuk ‘font’

 

9 Ctrl + E Merata tengah tulisan

 

10 Ctrl + Enter membuat slide baru

 

11 Ctrl + F menampilkan pencari (FIND) kata/kalimat yang ada didokumen aktif

 

12 Ctrl + F1 menghilakan menu bar

 

13 Ctrl + F10 membuat dokumen menjadi ”restore down”

 

14 Ctrl + F12 membuka dokumen yang telah disimpan

 

15 Ctrl + F2 melihat halam yang akan dicetak

 

16 Ctrl + F4 keluar dari dokumen

 

17 Ctrl + G menampilkan ‘’go to’’ untuk mencari halaman

 

18 Ctrl + H menampilkan ‘replace’ untuk mengganti kata yang salah

 

19 Ctrl + I memiringkan huruf

 

20 Ctrl + J mensejajarkan teks baik kiri dan kanan

 

21 Ctrl + K menampilkan dialog ‘Insert Hyperlink’ guna hyperlink adalah

 

22 Ctrl + L merata kiri tulisan

 

23 Ctrl + M membuat alinea dalam tulisan

 

24 Ctrl + N membuat dokumen baru

 

25 Ctrl + O membuka dokumen yang telah disimpan

 

26 Ctrl + P menampilkan dialog untuk mencetak dokumen

 

27 Ctrl + Q menghapus tabulasi

 

28 Ctrl + R merata kanan tulisan

 

29 Ctrl + S menyimpan dokumen

 

30 Ctrl + T membuat tabulasi

 

31 Ctrl + U membuat gari bawah

 

32 Ctrl + V menempelkan tulisan yang telah di copy

 

33 Ctrl + W log out/keluar dari dokumen

 

34 Ctrl + X memotong tulisan

 

35 Ctrl + Y mengulangi/memperbanyak kata/huruf/kalimat

 

36 Ctrl + Z memulangkan tulisan semula

 

37 Shift + 0 membuat symbol balas kurung )

 

38 Shift + 1 membuat tanda seru ‘!’

 

39 Shift + 2 membuat @

 

40 Shift + 3 membuat pagar ‘#’

 

41 Shift + 4 membuat symbol mata uang dolar $

 

42 Shift + 5 membuat symbol %

 

43 Shift + 6 membuat tanda ^

 

44 Shift + 7 membua symbol &

 

45 Shift + 8 membuat symbol *

 

46 Shift + 9 membuat symbol buka kurung (

 

47 Shift + F1 membuka ”reveal formating”

 

48 Shift + F12 menyimpan dokumen

 

49 Shift + F3 membuat tulisan menjadi huruf kapital atau sebaliknya

 

50 Shift + F4 membuka dialog find and replace untuk mencari kata dalam dokumen aktif.<<

 

 

 

TUGAS 2 PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER

16 October 2012 17:37:39 Dibaca : 953

PENGANTAR APLIKASI KOMPUTER :

 

1.      CONTOH-CONTOH PERANGKAT KERAS DAN PERANGKAT LUNAK :

 

Ø  CONTOH PERANGKAT KERAS :

 

-          Keyboard

 

-          Mouse

 

-          Scanne

 

-          Monitor

 

-          Printer

 

-          Speaker

 

-          Processor

 

-          Mainboard

 

-          CD/DVD Drive

 

-          Memori

 

-          Harddisk

 

Ø  CONTOH PERANGAT LUNAK :

 

Di bawah ini ada beberapa contoh macam perangkat lunak, yaitu:

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

2.      PERANGKAT LUNAK UTILITIES

 

 

 

1) Memformat disk

 

Memformat disk adalah tindakan yang dilakukan untuk menyiapkan disket atau hardisk agar dapat digunakan untuk menyimpan data atau program. Tampilan berikut adalah gambar yang menunjukkan contoh pemformatan disket, flash disk, atau hardisk.

 

2) Defragmenter disk

 

Defragmentasi adalah suatu cara untuk menghilangkan fragmentasi. Fragmentasi adalah keadaan yang membuat bagian dari berkas- berkas pada hardisk atau disket tidak berada pada lokasi yang ber- sebelahan, melainkan berserakan pada berbagai sektor yang berjauhan. Pengaruhnya adalah membuat pengaksesan terhadap berkas menjadi lambat.

 

3) Program anti virus

 

Virus adalah penggalan kode yang dapat menggandakan dirinya sendiri dengan cara menyalin kode kemudian menempelkan ke berkas program yang dapat dieksekusi (contohnya berkas .exe pada DOS), selanjutnya salinan virus ini akan menjadi aktif apabila program yang terinfeksi dijalankan. Virus ada yang sangat berbahaya hingga dapat memformat berkas-berkas dengan eksistensi tertentu, contoh virus terbaru saat ini adalah virus TukulNdeso.

 

Berikut adalah program anti virus yang dapat menangani penu- laran virus dalam komputer. Beberapa program anti virus dapat mela- kukan pencegahan terhadap penularan virus, selain itu juga dapat memulihkan berkas yang terkena virus. Contohnya; McAffe Virus Scan, Norton Anti Virus, PC Media Antivirus, dan lain-lain.

 

4) Program Pencadangan

 

Pencadangan (back up) artinya menyalin program atau data yang terdapat pada hardisk komputer ke suatu piranti penyimpanan eksternal dengan tujuan agar sekiranya terjadi kerusakan hardisk komputer akan membuat salinan tersebut dapat digunakan.

 

3.      CONTOH MULTIMEDIA .

 

Beberapa Contoh Software Open Source
Jika kita browsing di Internet dengan kata kunci open source maka akan ditampilkan daftar beberapa situs yang memuat sorftware bersifat open source. Masing-masing situs berbeda dalam menyajikan software yang dapat didownload secara gratis tersebut.
Software tersebut juga dikelompokkan berdasarkan kategori, sebagai bahan pembanding berikut ini diambil dari salah satu situs yang memuat software berdasarkan kategori :

 



Software Pengolah Multimedia

 

Software Multimedia adalah software yang digunakan untuk mengolah beberapa media informasi, seperti teks, image/gambar, audio, grafik, video, dan interaktif. Software Multimedia tersebut dapat didapat dari yang berlisensi sampai yang Open Source..
Berikut adalah macam-macam software pengolah Multimedia yang open source dan berlisensi.

OPEN SOURCE.
1
. Windows Media Player, bersifat open source dan diproduksi oleh Microsoft Corp. Software ini    ikut  dalam paket Microsoft Windows. Digunakan untuk memainkan informasi dalam bentuk audio dan video. Dapat diperoleh di www.soft-games.com
2. Winamp, bersifat freeware/open source dan diproduksi oleh Nullsoft Inc. Digunakan untuk memainkan MP3 Player/audio maupun video player. Dapat diperoleh di www.soft-games.com
3
. WinDVD, bersifat open source dan diproduksi oleh Intervideo. Digunakan untuk memutar video..
4.
PowerDVD, bersifat open source dan diproduksi oleh Cyberlink. Digunakan untuk memutar video.
5.
Musicmatch Jukebox, bersifat open source dan diproduksi oleh Musicmatch Inc. Digunakan untuk memainkan musik.
6.
DivX Player, bersifat freeware atau open source, diproduksi oleh DivXNetwork Inc. Digunakan untuk memainkan audio maupun video.

 

7. Real Player, bersifat open source dan diproduksi oleh Real Networks. Digunakan untuk memutarkan audio dan video. dapat diperoleh di www.soft-games.com

 

8.XMMS, audio player bersifat open source dan dibawah lisensi GNU General Public License. Digunakan untuk memainkan audio.

 

9.Xine, DVD player yang bersifat open source dan dibawah lisensi GNU General Public License.      Digunakan untuk memainkan informasi dalam bentuk video.

 

10. Adobe Premiere Pro, bersifat open source dan diproduksi oleh Adobe Systems. Digunakan untuk mengedit dan memanipulasi informasi dalam bentuk video dan audio.

 

11.Adobe Premiere Elements, bersifat open source dan diproduksi oleh Adobe Systems. Kegunaannya sama dengan Adobe Premiere Pro.

 

12. Windows Movie Maker, bersifat open source dan diproduksi Microsoft Corp. Kegunaannya untuk mengedit informasi dalam bentuk video.

 

 

 

 

 

13. Pinnacle Studio, bersifat open source dan diproduksi oleh Pinnacle Systems. Digunakan untuk mengedit

 

audio dan video.
14.
TMPGEnc, bersifat open source dan diproduksi oleh Pegasis Inc.Digunakan untuk mengedit suara maupun video.
15
. ACDSee, bersifat open source dan diproduksi oleh ACD Systems. Digunakan untuk melihat (view) image secara terorganisasi pada sebuah direktori.
16.
XNView, bersifat freeware dan diproduksi oleh Pierre-e Gougelet. kegunaanya untuk melihat gambar.
17
. Power Animator, merupakan generasi pendahulu dari Maya untuk membuat animasi. Bersifat komersial dan diproduksi oleh Alias Systems Corporation.
18.
Microsoft Picture Manager, bersifat open source dan diproduksi oleh Microsoft Corp. Digunakan untuk melihat picture.
19. 
Microsoft Picture and Fax Viewr, bersifat open source dan masuk dalam paket Microsoft Windows. berguna untuk melihat photo.
20
. VLC Media Player, bersifat open source dan diproduksi oleh Nullsoft Inc. yang digunakan untuk memutar video dan audio.
21
. Corel Draw, merupakan vector image editor. Bersifat open source dan diproduksi oleh Corel Corporation. Digunakan untuk mengedit, menggambar image. Dapat diperoleh di www.soft-games.com
22.
Microsoft Paint, merupakan bitmap image editor. Bersifat open source dan masuk dalam paket Microsoft Windows. Digunakan untuk mengedit image. Dapat diperoleh di www.soft-games.com
23
.  Macromedia Flash, merupakan perangkat lunak animasi yang banyak digunakan, baik untuk web, presentasi, dll. Bersifat open source dan diproduksi oleh Macromedia Inc. Dapat diperoleh di www.soft-games.com
24
. 3D Studio Max, bersifat open source dan diproduksi oleh Autodesk Media & Entertainment. Digunakan untuk membuat, mengedit, dan memanipulasi informasi dalam bentuk gambar 3 dimensi.

 

25. Silo 3D Modelling, bersifat open source dan diproduksi oleh  Nevercenter Ltd. Co. Dugunakan untuk membuat gambar 3D.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

4.      DAFTAR KODE ASCII

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 



 

 

MATERI PENGENALAN KOMPUTER

14 September 2012 17:29:02 Dibaca : 1027

PENGENALAN KOMPUTER

1.1.Pengertian Komputer
Komputer adalah serangkaian ataupun sekelompok mesin elektronik yang terdiri dari
ribuan bahkan jutaan komponen yang dapat saling bekerja sama, serta membentuk
sebuah sistem kerja yang rapi dan teliti.

1.2.Sejarah Komputer
• Generasi Pertama
Tabung hampa udara (vacum-tube) sebagai penguat sinyal, merupakan ciri khas
komputer generasi pertama dengan bahan bakunya terdiri dari kaca, sehingga
memiliki banyak kelemahan seperti mudah pecah dan mudah menyalurkan panas.
• Generasi Kedua
Transistor merupakan ciri khas komputer generasi kedua. Bahan bakunya terdiri
atas tiga lapis yaitu : basic, collector dan emmiter.
• Generasi Ketiga
Ciri khas komputer generasi ketiga adalah Integrated Circuit atau IC-Chip. IC adalah
gabungan dari ribuan transistor dalam bentuk silicium dengan bentuk kecil dan
ukuran beberapa milimeter.
• Generasi Keempat
Pada generasi ini ditandai dengan munculnya LSI (Large Scale Integration) yang
merupakan pemadatan ribuan IC kedalam sebuah Chip.

1.3.Jenis Komputer
• Berdasarkan Golongan
− General-Purpose Computer
− Special-Purpose Computer
• Berdasarkan Kapasitasnya
− Komputer Mikro (Personal Computer)
− Komputer Mini
− Komputer Mainframe
− Super-komputer
• Berdasarkan Data yang Diolah
− Digital Komputer
− Komputer Analog
− Hibrid computer

1.4.Konsep Dasar Komputer
Secara prinsip komputer selalu memiliki sebuah konsep dasar yaitu INPUT –
PROSES – OUTPUT. Komputer apapun jenisnya, selalu memiliki suatu peralatan
yang disebut sebagai : Input Device, Central Processing Unit, Output Device dan
External Memory
• Input Device : Input device bisa diartikan sebagai peralatan yang berfungsi untuk memasukkan
data ke dalam komputer.
• Central Processing Unit (CPU) : Bagian ini berfungsi sebagai pemegang kendali dari jalannya kegiatan komputer
dan dikarenakan itu, CPU juga disebut sebagai otak dari komputer.
• Output Device : Output device bisa diartikan sebagai peralatan yang berfungsi untuk mengeluarkan
hasil pemrosesan ataupun pengolahan data yang berasal dari CPU kedalam suatu
media yang dapat dibaca oleh manusia ataupun dapat digunakan untuk
penyimpanan data hasil proses.
• External Memory : External memory bisa diartikan sebagai memory yang berada diluar CPU.

1.5.Penyajian Data Komputer
Data adalah sesuatu yang belum mempunyai arti bagi penerimanya dan masih
memerlukan adanya suatu pengolahan. Data bisa berwujud suatu keadaan, gambar,
suara, huruf, angka, matematika, bahasa ataupun simbol-simbol lainnya yang bisa kita
gunakan sebagai bahan untuk melihat lingkungan, obyek, kejadian ataupun konsep