pengalaman mengikuti MOMB
02 September 2014 10:52:54
Dibaca : 25
saya sangat senang dan bangga telah mengikuti MOMB, karena di situ saya dan teman-teman dapat banyak pengalaman dan ilmu-ilmu dari bapak ibu dosen dan kakak-kakak senior yang berguna bagi kita semua, saya juga sangat berterima kasih kedapa semua yang telah membimbing kami saat mengikuti MOMB