3 ALASAN KENAPA ANAK SULAWESI HARUS KULIAH DI UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

18 September 2020 22:03:55 Dibaca : 2

1.Universitas Negeri Gorontalo termasuk 10 kampus terbaik di Indonesia timur Pada tahun 2016 Universitas Negeri Gorontalo terbaik di kawasan Indonesia Timur. Ini dibuktikan UNG dengan banyaknya prestasi yang d torehkan oleh wisudawan dan wisudawati selama mereka menyenyam bangku kuliah di UNG.

2.Universitas Negeri Gorontalo Sudah Terakreditas A

Berdasarkan hasil akreditas institusi oleh Badan Akreditas Perguruan Tinggi tahun 2018, UNG masuk sebagai jajaran perguruan tinggi terbaik perolehan akreditas A.

3.Universitas Negeri Gorontalo Dikenal Hingga Mancan Negara

Salah satu Kampus negeri di Provinsi Gorontalo ini juga menempati rangking 1558 di dunia. Sungguh membanggakan karena universitas diwilayah Indonesia Timur lainya hanta berada pada peringkat 2000-an di tingkat dunia.

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong