[PERTEMUAN KETIGA - SISTEM OPERASI- KELAS D]

17 October 2013 16:04:37 Dibaca : 111

ASSALAMUALAIKUM WR. WB

INI ADALAH RANGKUMAN TENTANG LINUX YANG DIPELAJARI PADA HARI JUMAT MINGGU LALU, TEPATNYA TANGGAL 11 OKTOBER 2013.

PERTAMA-TAMA SAYA AKAN MENJELASKAN TENTANG PENGERTIAN DARI KERNEL, KERNEL JUGA DIKATAKAN SEBAGAI JANTUNG DARI SISTEM OPERASI. KERNEL MERUPAKAN SUATU PERANGKAT LUNAK YANG MENGAKSES PERANGKAT KERAS KOMPUTER ATAU GADGET. KERNEL SENDIRI BERTUGAS UNTUK MENGATUR KAPAN DAN BERAPA LAMA SUATU PROGRAM DAPAT MENGGUNAKAN SUATU PERANGKAT KERAS TERSEBUT YANG DISEBUT MULTIPLEXING. LINUX KERNEL ADALAH SUATU CARA MENGHUBUNGKAN PENGGUNA DAN MESIN KOMPUTER, DALAM ARTIAN PROGRAM INI MEMBUAT USER BERKOMUNIKASI DENGAN KOMPUTER SECARA LANGSUNG. SAYA AKAN MENJELASKAN GRAFIK DARI LINUX KERNEL TERDIRI DARI HARDWARE, KERNEL, SHELL, DAN USERSPACE. HARDWARE MERUPAKAN PERANGKAT KERAS YANG BERPERAN PENTING DALAM SISTEM OPERASI DIMANA SEMUA KOMPONEN-KOMPONEN HARDWARE MENERIMA PERINTAH DARI PROGRAM ATAU APLIKASI MELALUI KERNEL. KERNEL ADALAH INTI DARI SISTEM OPERASI YANG MENGHUBUNGKAN HARDWARE KE SHELL. SEDANGKAN SHELL ITU SENDIRI BERFUNGSI SEBAGAI PENGHUBUNG ANTARA KERNEL DAN USERSPACE, SERTA APLIKASI YANG DIGUNAKAN DALAM KOMPUTER. DAN USERSPACE DIGUNAKAN UNTUK APLIKASI YANG KEMUDIAN MEMBERIKAN PERINTAH KEPADA KERNEL MELALUI INPUT DARI KEYBOARD ATAU TAMPILAN MONITOR. DARI VIDEO YANG SAYA LIHAT USERSPACE MAUPUN SHELL MEMPUNYAI TUJUAN YANG SAMA YAITU MEMBERI PERINTAH KEPADA KERNEL MELALUI PREVILAGE MODE YANG KEMUDIAN DISAMPAIKAN KE HARDWARE. DAN DIDALAM KERNEL TERDAPAT KOMPONEN-KOMPONEN YAITU PROCESS SCHEDULER, MANAGER MEMORY, DAN I/O SCHEDULER. DIMANA FUNGSI DARI PROSES SCHEDULER ADALAH MENGATUR PROSES ANTARA APLIKASI DAN HARDWARE. SEDANGKAN MANAGER MEMORY BERFUNGSI MEMBAGI MEMORY DAN MENGATUR PROSES PENGGUNAAN MEMORY OLEH APLIKASI. DI DALAM KERNEL JUGA MEMILIKI NETWORK SERVICE AGAR MENDAPAT AKSES INTERNET. USERSPACE TIDAK BISA MENGAKSES HARDWARE TANPA MELALUI KERNEL.

DEMIKIAN RANGKUMAN SAYA TENTANG LINUX KERNEL, SEMOGA DAPAT BERMANFAAT BAGI SAYA WALAUPUN HANYA SEDIKIT.

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong