Sejarah berdirinya UNG
04 August 2021 10:17:15
Dibaca : 10
UNG merupakan universitas yang di kembangkan atas dasar perluasan mandat ( wider mandate) dari ikip negri gorontalo.perubahan ikip negri gorontalo menjadi universitas negri gorontalo di tetapkan dgn surat keputusan presiden RI nomor 54 tahun 2004 tanggal 23 juni 2004.
Hari lahir UNG di tetapkn sma dengan lahirnya cabang fkip UNSULUTTENG di gorontalo,yaitu tgl 1 september 1963, sebagaimana di nyatakan dalam surat keputusan mentri PTIP nomot 67 tahun 1963 tanggal 11 juli tahun 1963.
Dalam perjalanannya 50 tahun,UNG mengalami 7 kali pergantian pimpinan dan 6 kali pergantian perubahan nama lembaga.