Alasan saya memilih kampus Universitas Negri Gorontalo
05 August 2021 11:31:36
Dibaca : 11
sebagai mahasiswa baru di kampus Universitas Negri Gorontalo tentunya saya mempunyai alasan tersendiri kenapa saya memilik kampus tersebut
UNG merupakan kampus yang sudah mendapatkan akreditasi A dari BAN-PT, masuk dalam 10 besar universitas terbaik di indonesia timur , memiliki visi mendunia tanpa meninggalkan potensi regional
itu beberapa alasan saya tertarik masuk dan ingin bergabung menjadi bagian dari Universitas Negri Gorontalo