jurusan Pendidikan Luar
04 August 2021 15:11:09
Dibaca : 44
Pendidikan luar sekolah (bahasa Inggris: Out of school education) adalah pendidikan yang dirancang untuk membelajarkan warga belajar agar mempunyai jenis keterampilan dan atau pengetahuan serta pengalaman yang dilaksanakan di luar jalur pendidikan formal (persekolahan).
Program studi pendidikan luar sekolah dibentuk karena beberapa alasan. Di Indonesia masih banyak masyarakat yang kurang pengetahuan karena tidak mengenyam pendidikan. Tentu ada faktor yang mendasari mengapa mereka tidak bisa melanjutkan pendidikannya.