MEMBUAT SOAL DALAM BENTUK VIDEO GAME PADA WORDWALL
Hallo!, Pada BLOG saya kali ini di sini saya akan membuat soal latihan lewat video game pada website Wordwall. Saya akan memberikan beberapa langkah dalam pembuatan Wordwall, Okee langsung saja...
Pada langkah yang pertama kita bisa cari wordwall pada aplikasi yang biasa kita gunakan, Kita bisa langsung klik link seperti pada gambar di bawah ini untuk bisa mengakses wordwall.
Ketika link sudah bisa terakses maka tampilan wordwall akan seperti gambar di bawah ini, kalian bisa langsung mengklik "Create Activity" yang berwarna biru seperti yang ada pada gambar di bawah.
Setelah mengklik "Create Activity" maka tampilan pada wordwall akan seperti gambar di bawah ini. Nah pada fitur ini kalian bisa memilih template untuk membuat soal kalian bisa mencoba salah satu dari template yang telah di sediakan tinggal klik template yang akan digunakan.
Di sini saya memilih template quiz airplane jadi pada gambar di bawah ini saya telah membuat contoh soal berupa video game, kalian bisa langsung mengisi kolom soal dan kolom jawaban, kalian juga bisa menentukan jumlah benar dan salahnya tinggal klik tanda "X" dan centang untuk mengubah jawaban, di sini juga kalian bisa menambahkan jawaban berupa gambar kalian tinggal klik kolom kotak kecil yang berbentuk galeri.
Ketika kalian sudah menyelesaikan dan mengisi semua soal maupun jawaban kalian bisa langsung klik tombol "DONE" warna biru yang berada paling bawah sebelah kanan.
Pada gambar di bawah merupakan proses saving, cukup kalian tunggu hingga selesai.
Gambar di bawah adalah tampilan pada wordwall ketika kita sudah menyelesaikan pembuatan soal berbentuk video game.
Pada titik 3 yang berada pada soal kalian bisa mengedit soal, membagikan link soal, mengganti nama soal dan bisa menyimpan ataupun menghapus ketika telah selesai.
Baikk sekian langkah-langkah dalam pembuatan soal dalam bentuk video game, Terima kasih.
Semoga Bermanfaat untuk kita semuaa!!!!