Akreditas Universitas Negeri Gorontalo

16 September 2020 22:51:26 Dibaca : 23

 Universitas Negeri Gorontalo telah melalui proses yang sangat panjang dan perjuangan yang panjang dan hingga akhirnya memperoleh Akreditas A dari BAN-PT.

 Hal ini membuktikan bahwa Universitas Negeri Gorontalo memiliki beberapa aspek yang sudah memenuhi standar yang berlaku untuk mendapatkan akreditas A baik itu dari segi fasilitas,prasarana pendidikan maupun kurikulum yang berlaku.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong