Fisi dan misi fakultas ilmu sosial sosiologi, serta tujuannya
04 August 2021 12:54:59
Dibaca : 13
Penyelenggaraan kegiatan pengabdian kepada masyarakat secara proaktif dan produktif yang berdasarkan pada hasil kajian.penelitian dan pengembangan ilmu sosial sesuai kebutuhan masyarakat, bangsa dan negara
Tujuan:
Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi dan mampu mengembangkan ilmu sosial untuk kepentingan masyarakat, bangsa dan negara, serta dapat bersaing di kawasan Asia Tenggara
Menghasilkan karya karya ilmiah di bidang ilmu sosial yang kompetitif melalui penelitian dan pengabdian masyarakatmasyarakat, bangsa dan negara
Memperkuat eksistensi fakultas ilmu sosial melalui kemitraan sebagai salah satu pilar kebijakan universitas Negeri Gorontalo dalam menjalankan Tri darma Perguruan tinggi