Artikel Tentang Perguruan Tinggi UNG

19 September 2020 12:11:19 Dibaca : 12

UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO

Universitas Negeri Gorontalo (UNG) adalah perguruan tinggi negeri di Gorontalo yang berdiri pada 1 September 1963. Awalnya, kampus ini adalah Junior College yang masih menjadi bagian dari FKIP Universitas Sulawesi Utara-Tengah.Universitas negeri gorontalo atau yang biasa disingkat UNG adalah perguruan tinggi gorontalo yang berakreditas B. Perguruan tinggi negeri ini  juga termasuk 10 Universitas terbaik diindonesia timur. Universitas ini juga tidak kalah saing dalam kategori 100 Universitas terbaik.

Berdasarkan data International colleges universities,pada tahun 2016 UNG menempati ranking 72 dari 411 universitas yang terdaftar resmi di indonesia.buktinya Universitas negeri gorontalo yang mempunyai visi menjadi Leading University dikawasan asia tenggara.Bukan hanya itu,perguruan  tinggi negeri ini juga dapat membentuk mahasiswanya untuk menjadi masyarakat  berjiwa sosial tinggi dan berkualitas.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong