PROGRAM IT

20 March 2013 14:29:14 Dibaca : 73

A. PEGERTIAN SISTEM OPERASI

Sistem Operasi merupakan perangkat lunak yang menjadi penghubung antara aplikasi yang dijalankan dengan perangkat keras. Sistem Operasi sangat penting dari perangkat lunak dalam komputer.

B. JENIS-JENIS SISTEM OPERASI

1. DOS, diguanakan dibanyak komputer pengelolaan perangkat penyimpanan sekunder dan informasinya.

2. UNIK, digunakan untuk server maupun workstation.

3. Microsoft Windows, yaitu sistem operasi berbasiskan teks dan command-line interpreter.

4. LINUX sangatmirip dengan sistem-sistem unik hal ini karena kompatibilitas dengan UNIX merupakan tujuan utama desain dari proyek Linux.

C. FUNGSI SISTEM OPERASI

Fungsi-fungsi Sistem Operasi pada Komputer meliputi:

1. Pengaturan Processor, yaitu mengatur processor untuk dapat dijalankan oleh sistem komputer.
2. Pengaturan Memori, yaitu mengatur pembagian dan mengirimkan instruksi dari memori utama dan tempat penyimpanan lain ke sistem komputer.
3. Pengaturan Input/Output, yaitu koordinasi dan penugasan dari berbagai perangkat input/output ketika satu atau lebih program sedang dieksekusi atau dijalankan.
4. Pengaturan File, yaitu mengatur penyimpanan file dari berbagai tempat ke perangkat penyimpanan lainnya.
5. Menjalankan sistem prioritas, yaitu menentukan urutan pekerjaan yang harus dilaksanakan dalam sistem komputer, mulai dari yang paling utama, lalu yang kedua, dan seterusnya.
6. Penerjemahan perintah-perintah dan instruksi-instruksi.
7. Bertanggung jawab atas keamanan data dan integritas.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong