Latihan Program IT

20 March 2013 14:29:58 Dibaca : 19

1. Pengertian Sistem Operasi

Sistem Operasi merupakan bagian penting dari komputer yang menghubungkan antara lapisan

software dan hardware.sistem operasi dibuat untuk mengendalikan sistem kerja komputer secara mendasar dengan melakukan tugas-tugas terpenting dalam komputer

2. Jenis Sistem Operasi

Beberapa jenis sistem operasi yang sering digunakan yaitu antara lain :

a. sistem operasi MS-DOS

b. sistem operasi Microsoft windows

c. sistem operasi Mac OS

d. sistem operasi Unix

e. sistem operasi Linux

3. Fungsi Sistem Operasi

Sistem Operasi memilki fungsi utama yaitu sbb :

a. menyimpan program dan aksesnya

b. membagi tugas didalam CPU

c. Merekam sumber data

d. Mengatur memori termasuk menyimpan, menghapus, dan mendapatkan data

e. Memeriksa kesalahan sistem

f. Memelihara keamanan sistem khusus pada jaringan yang memiliki password ( kata kunci )

selain dari keenam yang telah disebutkan diatas ada beberapa jenis Sistem Operasi yang banyak dikenal oleh banyak orang yaitu Microsoft Windows XP dan Microsoft Windows Vista.

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong