Rangkuman PBK ( Aplikasi Mendeley )
Rangkuman Hasil Diskusi
1. Peran dari program mendeley
Jawab :
a. Anda dapat mencari tulisan tidak hanya dalam satu jurnal, tetapi diseluruh jurnal/buku/program yang ada kata yang kita cari
b. Setiap file yang kita masukkan kedalam program mendeley ini mampu terdeteksi dan diketahui detailnya otomatis secara lengkap. Detail tersebut diantaranya : tipe file, judul, penulis, tahun, volume, halaman, abstrak, bahkan url asal, dan sebagainya. Selain itu, detail dari file dapat diedit sesuai keinginan kita
c. Terhubung secara online dengan website, jadi bagi Anda yang memiliki akun mendeley di internet dapat disinkronkan dengan file yang ada di computer Anda dan sewaktu-waktu dapat diakses dimanapun dan kapanpun selama ada jaringan interneT
d. Dengan fasilitas web importer Anda dapat menambahkan file ke mendeley tanpa mengunduhnya.
2. kekurangan dari aplikasi mendeley yakni
Jawab :
Mendeley desktop akan mengupload berbagai file ke local ke web site mendeley, nantinya akan menimbulkan masalah terhadap hak akses pada file-file tersebut. Apalagi jika didapatkan dati Journal berbayar seperti IEEE, Sciendirect dan Springer Restore hanya berlaku untuk satu computer yang satu instalasinya sama, jika berbeda computer atau bahkan new installation OS maka mendeley akan menolak dan harus login ke website untuk melakukan Syn.
3. Jika suatu artikel tdk memiliki nama penulis atau nama pengarang, Bagaimana cara pengadilan daftar pustaka melalui mendeley?
Jawab : Dilihat berdasarkan tutorial yang ada pada aplikasi mendeley itu ketika kita mengklik pdf untuk mengambil materi di samping kanan akan secara otomotamatis dituliskan pengaturan untuk menyesuaikan referensi yang kita kutip