DEVINISI UNIX

20 November 2013 15:38:39 Dibaca : 171

Beikut ini saya akan menjelaskan tentang unix..

Unix adalah sistem operasi yang memungkinkan sebuah komputer dipakai sekaligus oleh banyak orang (multiuser). Unix menyediakan beberapa peralatan untuk menyelesaikan berbagai masalah, serta untuk berkomunikasi. Unix dapat ditemui di hampir semua jenis komputer. Meskipun terdapat banyak variasinya, pola kerjanya bisa dikatakan serupa.

Unix menggunakan dua media utama untuk menghubungkan sistem computer, yaitu :

1. Ethernet. Melalui kabel koaksial dengan kecepatan 10 Mbits perdetik.

2. Slip. Serial line internet protocol : hubungan melalui saluran telepon atau saluran tetap (dedicate line) ppp (point to point protocol : pengembangan dari slip).

Arsitektur Sistem operasi UNIX

Operating system dapat didefinisikan sebagai perangkat lunak (software) yang mengendalikan sumber daya perangkat keras (hardware) dan menyediakan tempat dimana program aplikasi dapat dijalankan. Secara umum, kita menyebut software tersebut (operating system) sebagai kernel (inti). Gambar di bawah ini memperlihatkan diagram dari system arsitektur UNIX.

Alat yang menghubungkan (interface) ke kernel, kita sebut dengan system call, library yang berfungsi secara umum dibangun di atas interface system call. Tetapi program aplikasi bebas menggunakan keduanya (system call dan kernel). Shell adalah suatu aplikasi khusus yang menyediakan alat penghubung (interface), untuk menjalankan aplikasi yang lain.

Didalam pengertian yang lebih luas, operating system adalah kernel itu sendiri dan semua sofftware yang lain digunakan sesuai kepentingan user (pengguna komputer). Software tersebut antara lain : sistem utiliti, applikasi, shell, library yang berfungsi secara umum, dan seterusnya.

kelebihan

>system file stabil untuk database, service internet,internet, pengembangan java.

>stabilitas yang terkenal dan kinerja yang baik dibadingkan dangan windows NT

kekurangan

>sedikit software untuk office

>kecepatan inovasi linuxlama kelamahan mendesak system unix komersial....

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong