[Pertemuan 7 - Sistem Operasi - Kelas B]
Assalamua'alaikum
Pada pertemuan ke-7 kita telah mempelajari perintah-perintah CLI.
Berikut adalah 30 perintah –perintah CLI beserta fungsinya:
1. ls
Fungsinya untuk meliha isi direktori.
2. cp
Fungsinya untuk mengcopy sebuah directory/file dari satu directory ke directory lain.
3. cd
Fungsinya untuk mengganti directory dan memindahkan directory.
4. cls
Fungsinya untuk menghapus layar.
5. pwd
Fungsinya untuk melihat aplikasi yang sedang berlangsung.
6. man
Fungsinya untuk menginformasikan fungsi dari perintah yang ingin di ketahui.
7. mkdir
Fungsinya untuk membuat directory baru.
8. diruse
Fungsinya untuk menampilkan penggunaan disk.
9. mv
Fungsinya untuk memindahkan,mengganti nama file/directory dari satu directory ke directory lain.
10. rm
Fungsinya untuk menghapus file.
11. rmdir
Fungsinya untuk menghapus directory.
12. whoami
Fungsinya untuk mencari aplikasi yang sedang aktif.
13. ifconfig
Fungsinya untuk mengecek IP address.
14. df –h
Fungsinya untuk melihat sisa kapasitas harddisk.
15. cat
Fungsinya untuk membuka file.
16. app –get
Fungsinya untuk mengupdate/menambah paket software.
17. hostname
Fungsinya untuk melihat nama computer.
18. touch
Fungsinya untuk membuat file baru.
19. ls –l
Fungsinya untuk menampilkan isi dari sebuah directory secara detail.
20. echo
Fungsinya untuk menampilkan pesan di layar.
21. mode
Fungsinya untuk mengkonfigurasi perangkat system.
22. pslist
Fungsinya untuk daftar informasi rinci tentang suatu proses.
23. psfile
Fungsinya untuk menampilkan file di buka dari jarak jauh.
24. tlist
Fungsinya untuk daftar tugas dengan path lengkap.
25. where
Fungsinya untuk menampilkan dan menempatkan file dalam sebuah directory.
26. grep
Fungsinya untuk mencari kata di dalam file.
27. find
Fungsinya untuk mencari file di directory yang sedang aktif.
28. sudo su
Fungsinya untuk login sebagai root.
29. adduser
Fungsinya untuk menambah user baru .
30. cal
Fungsinya untuk memanpilkan kalender.
Kategori
- Masih Kosong
Blogroll
- Masih Kosong