FILE PERMISSION

30 October 2013 15:08:37 Dibaca : 138

Assalamualaikum warahmatullahi wabarokatuh ..

Teman-teman pada kesempatan kali ini saya akan mempostIng tentang File Permission yang telah dijelaskan pada pertemuan ke-5 Mata Kuliah Sistem Operasi.

File Permission adalah salah satu fitur keamanan yang di miliki oleh distribusi Linux dan untuk dapat melindungi file ataupun folder.

Kelas-kelas akses user :

1. User(Pengguna)

2. Group(Grup)

O3. ther(Orang Lain)

Sifat dan tipe file :

1. Baca/Read= Untuk membaca sebuah file

Bilangan Oktal nya 4

2. Tulis/Read= Untuk menulis sebuah file

Bilangan Oktal nya 2

3. Execution= Untuk mengeksekusi sebuah file

Bilangan Oktal nya 1

a. Oktal merupakan bilangan yang berbasis 8 angka. Angka tersebut berkisar 0-7

b. Pengubahan Bit ke Oktal.

Misalnya: 001 = 1

Dimana 1:8 = 1.25 sisa 1

0:1 = 0 sisa 0

0:1 = 0 sisa 0

c. Perbedaan file atau direktori:

- File = -rwxr_xr__ ->> 754

- Direktory = drwx_wx_w_ ->> 732

Terdapat juga beberapa perintah yang telah dijelaskan yaitu :

1. Chown merupakan perintah yang digunakan untuk merubah kepemilikan(user/group) terhadap sebuah file/folder. Contoh: Sudo chown user:group nama file

2. Chgrp merupakan perintah yang digunakan untuk merubah kepemilikan group sebuah file/folder. Contoh: Sudo chgrp nama grup nama file

3. Chmod merupakan perintah yang diguanakan untuk merubah akses kepemilikan terhadap suatu file/folder. Contoh: Chmod 777 nama file

Sekian penjelasan singkat tentang File Permission yang telah dijelaskan pada pertemuan ke-5 Mata Kuliah Sistem Operasi. Semoga bermanfaat bagi teman-teman ..
Terima Kasih ..

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong