"Study Hack"

04 August 2021 10:46:38 Dibaca : 32

"Study Hack ".Dari namanya, mungkin Anda mengira bahwa blog ini berisi tentang berbagai cara untuk curang ketika ujian. Bukan!

Blog ini berisi tentang berbagai hal tentang kehidupan di sekolah dan kuliah, dengan bukti nyata bagaimana seharusnya anak sekolahan dan kuliahan menjalani gaya hidup. Sangat cocok sebagai bacaan di sela-sela kesibukan Anda.

 

"Youtern"

Blog ini bukan saja cocok untuk mereka yang masih sekolah dan kuliah, tapi juga cocok untuk mereka yang sedang mengembangkan karir.

Ya, blog ini ditulis oleh berbagai kaum yang masih sekolah, kuliah, yang sudah lulus, profesional muda, hingga mereka yang sudah sukses.

Ada banyak pemikiran, cerita tentang pengalaman, nasihat, dan filosofi penting untuk menjalani hidup di umur 20-an, semuanya sangat penting bagi Anda.

 

"All Groan Up"

Ada banyak pelajaran hidup yang sangat bermanfaat dan penting di blog ini.

Blog ini berisi banyak hal tentang filosofi hidup, nasihat penting, serta pemikiran inspiratif yang ditulis dengan gaya humor oleh sang penulis, Paul Angone.

Tidak mudah bertransisi dari remaja ke dewasa, dan blog ini mempermudah Anda.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong