kesan mengikuti pkkmb tahun 2023
19 August 2023 10:56:54
Dibaca : 7
kesan saya pada saat pkkmb ,saya mendapatkan banyak pelajaran dari tingkat universitas , fakultas dan jurusan ,kita belajar dari kebersamaan mental kita di latih ,punya banyak teman baru ,ada motivasi dan pengalaman yang bisa di jadikan pembelajaran yang sangat berharga yang tidak bisa di dapatkan ditempat yang lainnya