UNG Beri Kuota 20 GB Secara Gratis untuk Mahasiswa

19 September 2020 14:25:29 Dibaca : 12

Civitas akademik Universitas Negeri Gorontalo (UNG) beri kuota 20 GB secara gratis untuk membantu mahasiswa di tengah pandemi covid-19.

Rektor UNG, Dr. Eduart Wolok mengatakan, bagi-bagi kuota gratis dalam rangka meringankan beban mahasiswa saat kuliah online. Sistem pembelajaran kuliah online untuk memutus penyebaran COVID-19 di lingkungan kampus.

Eduart menjelaskan, cara untuk mendapatkan kuota internet tersebut sangat mudah, setiap mahasiswa hanya perlu melakukan registrasi nomor handphone yang aktif ke alamat Siat.ung.ac.id.

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong