Jangan Takut Bermimpi Untuk Mengejar Sebuah Impian

22 February 2013 08:13:51 Dibaca : 30

Bicara tentang impian adalah sesuatu yang sudah lama di impikan ataupun yang hendak di capai seseorang. Namun pada kenyataanya banyak sekali orang takut akan impianya sendiri, takut untuk bermimpi, dan takut akan segala hal mengenai impian. Padahal mereka tidak mengetahui banyak hal yang baik yang dapat kita peroleh dari sebuah mimpi, yaitu akan dapat membuat hati seseorang bisa senang, damai dan masih banyak hal-hal yang dapat diperoleh dari bermimpi. Impian seseorang itu tidak lekas timbul dari benaknya sendiri namun itu dari ia yang bermimpi akan sesuatu yang membuat dia senang ataupun sedih, atau akan sesuatu yang ingin di milikinya atau hendak di capainya, maka dari itu lebih baik kita bermimpi dari pada kita tidak memiliki arah atau tujuan hidup sama sekali. Dan untuk semuanya bahwa kita sebenarnya tidak hidup dari bayang bayangan mimpi tapi kita sebenarnya hidup dari mimpi itu, sebuah mimpi itu akan dapat mengantar kita pada sebuah impian, impian yang nyata dan bukan sekedar halusinasi semata. Dalam hal ini yang dapat kita petik bahwa sekalipun mimpi itu tidak selalu menjadi kenyataan

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong