UNG Fakultasnya Apa Saja Sih?

05 August 2021 14:24:31 Dibaca : 18

Assalamu'alaikum, hay kembali lagi di artikel saya :')

Ada yang tau nggak berapa Fakultas yang ada di Universitas Negeri Gorontalo?

5 Fakultas? 7 Fakultas? Ahh.. pokokknya banyak ya kan??

Udahlah, dari pada bingung, langsung aja yuk, simak informasinya !!

Informasi yang saya dapatkan ini berdasarkan yang di unggah pada laman www.ung.ac.id oleh Abdul Wahid Rauf 14 Januari 2017.

Berikut adalah daftar Fakultasnya :

  1. Fakultas Ilmu Pendidikan.
  2. Fakultas Ilmu Sosial.
  3. Fakultas Sastra dan Budaya.
  4. Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam.
  5. Fakultas Teknik.
  6. Fakultas Pertanian.
  7. Fakultas Olahraga dan Kesehatan.
  8. Fakultas Hukum.
  9. Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan.
  10. Fakultas Ekonomi.
  11. Pascasarjana. 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong