Pentingnya berorganisasi bagi mahasiswa

09 August 2021 11:06:06 Dibaca : 7

Organisasi merupakan sesuatu yang tidak bisa dipisahkan dari mahasiswa yang sedang mencari ilmu, mahasiswa harus memiliki sifat sosial karena dengan itu kita bisa bergabung dengan organisasi-organisasi yang lainya. Selain itu organisasi juga penting karena bisa mengetahui dan menambah wawasan untuk dunia kampus.

Beruntung nya menjadi mahasiswa

09 August 2021 10:55:19 Dibaca : 6

Tidak semua orang beruntung untuk masalah pendidikan contoh nya siswa yang tidak bisa melanjutkan pendidikan nya ke jenjang perkuliahan karena banyak nya faktor, salah satunya faktor ekonomi karena itu berbanggalah kalian yang bisa melanjutkan pendidikan dan bertanggung jawablah untuk semua tugas yang diberikan pada kalian mahasiswa.

Sistem informasi manajemen

04 August 2021 14:34:43 Dibaca : 23

 

Seperti pengertiannya sistem manajemen adalah suatu kerangka proses dan prosedur yang di gunakan untuk memastikan suatu perusahaan dan organisasi dapat memenuhi standar dan menjalankan tugasnya untuk mencapai tujuan, karena itu sistem ini sangat penting bukan hanya pada perusahaan saja tetapi dalam segala bidang juga di perlukan untuk mengambil sebuah keputusan serta mempermudah kerja sama dengan organisasi yang lain. Dengan adanya sistem informasi ini akan mengurangi angka ketergantungan dalam suatu masalah organisasi karena fungsi manajemen mengendalikan suatu masalah supaya cepat terselesaikan secara efektif dan efisien agar tujuan tercapai dengan baik.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong