SISTEM PERKULIAHAN DI UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO DI MASA PANDEMI
04 August 2021 11:53:37
Dibaca : 17
Dalam masa Pandemi Covid - 19 di Indonesia berdampak pada segala bidang, khususnya pendidikan tinggi.
Kuliah tatap muka tidak lagi dimungkinkan di masa Pandemi Covid-19, banyak Universitas - Universitas yang lebih memilih sistem perkuliahan secara daring sebagai solusi efektif dan telah diterapkan dalam proses perkuliahan.
Tetapi, dalam sistem perkuliahan secara daring tetap memiliki faktor penghambat terutama bagi jurusan - jurusan yang memang diwajibkan untuk turun lapangan/praktek.
Universitas Negeri Gorontalo melaksanakan PKKMB masih menggunakan sistem daring, karena mengingat masih dalam masa Pandemi Covid - 19 ini.