Pengalaman Waktu PKKMB
23 August 2022 16:05:04
Dibaca : 14
Selama kegiatan PKKMB, banyak hal yang menarik serta memotifasi saya selaku mahasiswa baru pada saat itu. Dihari pertama PKKMB tingkat Universitas saya merasa terharu terhadap pihak Universitas yang menyambut mahasiswa baru dengan berbagai acara serta tokoh-tokoh yang memotivasi. Serta momen yang tidak terlupakan dibenak saya yaitu pada saat hari terakhir PKKMB tingkat fakultas diselenggarakannya Tour Universitas, walapun terasa melelahkan namun berkat adanya tour tersebut saya menjadi tahu Universitas Negeri Gorontalo.