ARSIP BULANAN : October 2012

latihan internet residensial 2012

29 October 2012 17:08:49 Dibaca : 364

Tumbuhan membutuhkan sinar matahari, air, dan udara untuk membuat makanannya sendiri. Setiap hari, zat hijau daun pada daun tanaman menyerap cahaya matahari. Tumbuhan memanfaatkan cahaya matahari menjadi karbon dioksida dari udara, dan air dari tanah menjadi makanan yang mengandung gula. Tumbuhan lalu mengeluarkan oksigen sebagai hasil yang tidak terpakai, walaupun sebagian digunakan untuk bernapas. Proses ini disebut fotosintesis. Makanan dapat disimpan di dalam tumbuhan dan digunakan bila diperlukan. Binatang dan manusia mengambil keuntungan dari kemampuan tumbuhan dalam membuat makanannya sendiri. Mereka makan banyak jenis tanaman dan makanan jenis ini menyimpan makanan juga. Contoh tanaman penghasil zat makanan yaitu:
-Kentang, yang menyimpan tepung.
-Pohon jeruk menghasilkan buah jeruk

Pengalaman di residensial

29 October 2012 16:57:34 Dibaca : 324

Manfaat bermain bagi anak SD

·         Meningkatkan pertumbuhan mentalnya

·         Meningkatkan kreativitas anak

·         Meningkatkan partisipasi anak

·         Bermain akan membuat anak lebih mengerti subyek yang dipelajarinya melalui eksplorasi, berimajinasi, berdiskusi,

Yang harus di siapkan guru dalam menggunakan pendekatan permainan

·         Menyediakan materi pelajaran

·         Menyusun aturan permainan

·         Menyiapkan alat permainan

Cara memilih permainan yang mampu mengembangkan kreativitas anak

·         Memilih permainan harus sesuai dengan materi yang di ajarkan

·         Permainan bisa langsung di mainkan oleh anak

·         Menggunakan benda-benda kongkrit

·         Harus sesuai dengan latar belakang siswa

 

 

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong