Keluarga menjadi lingkungan utama

12 February 2013 17:16:29 Dibaca : 47

Keluarga merupakan lingkungan yang pertama dan utamabagi perkembangan individu.Sejak kecil anak tumbuh dan berkembang dalam lingkungan keluarga orang tua dan anak yang mempunyai hubungan dingin akan menyebabkan anak senantiasa menarik diri dari lingkungan,menciptakan keharmonisan hubungan orang tua dan anak dengan menyediakan waktu untuk memperhatikan dan mngembangkan kemampuan anaknya.

Orang tua bersikap dan berperilaku toleran dan memaksimalkan kebersamaannya dengan keluarga.Sikap dan perilaku orang tua yang tidak toleran,tidak peduli dan dingin merupakan bentuk penolakan terhadap anak. Upaya memenuhi kebutuhan harga diri anak, orang tua selalu dapat memberikan kesempatan kepada anak untuk belajar bertanggung jawab. Dalam hal ini, peranan orang tua menjadi sangat penting dan sangat besar pengaruhnya bagi pertumbuhan dan perkembangan anak, baik secara langsung maupun tidak langsung. Akan tetapi kesibukan orang tua kurang memperhatikan perkembangan anaknya.........

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong