Analisis Statistik dengan Python

22 October 2024 12:34:17 Dibaca : 7

Nama                     : Deasy Nur Aisya Budiono

Nim                        : 411423018

Prodi /Kelas           : Pendidikan Matematika/ B

Mata Kuliah           : Komputasi dan pemrograman

Dosen Pengampu : Pak Agusyarif Rezka Nuha, S.Pd., M.

 

Data jumlah Penduduk Kecamatan Kabila Tahun 2023

https://web-api.bps.go.id/download.php?f=YM3/l0krTNjzFJYeGEoFUHYrdTlZQjJnWVRwV1ZQV2VOSUJkZDd5Qzd0dEVUYzZXaFRtNVgxelV6YkI4cyt4djFzNklLODdVQlJsdStqUklieWcvenBsOFN2S2ZNYjNFbTNTdzRidGU4aG5QUWE3alEyaUZnNGZJZEJmZWdmNjFYelZwRUpteDVnaFBoWHdnU25LZmhiMHlrWXVEMmEvNS9PTUNycEIzMXA2eUd6QmFNeWg0NWdVK2lhL1JkY2pQQ2t0K0VKZG9HbUNXTy9QTzBRUEo5VFZhaGw4Sll2eTgvQ0xJSnFqbFB6cWFUWGE2TWQ2cjdUd3hUL3BESmJ6QzVqVytjS2FmRS8zRXhLck0=&_gl=1*xf5eff*_ga*MTA1Mjc4NjMyNC4xNzI5NTU2Mjg2*_ga_XXTTVXWHDB*MTcyOTU1NjQ4NS4xLjEuMTcyOTU1ODUwNC4wLjAuMA

 

 Langkah 1: Import Libraries

 

numpy diimpor sebagai np, digunakan untuk operasi array dan perhitungan numerik.

statistics digunakan untuk perhitungan statistik dasar seperti modus dan deviasi standar.

Langkah 2: Mendefinisikan Array

Array jumlah_penduduk_kec_kabila_2023 menyimpan jumlah penduduk di beberapa daerah kecamatan Kabila pada tahun 2023.

Langakah 3: Menghitung Mean

Fungsi np.mean() menghitung rata-rata dari elemen-elemen dalam array jumlah_penduduk_kec_kabila_2023.

Langkah 4:Menghitung Median

Fungsi np.median() menghitung nilai median atau nilai tengah dari data.

Langkah 5: Menghitung Modus

Fungsi statistics.mode() menghitung modus, yaitu nilai yang paling sering muncul. Jika tidak ada nilai yang sering muncul lebih dari sekali, maka akan menghasilkan error.

Langkah 6: Menghitung Deviasi

Fungsi statistics.stdev() menghitung standar deviasi, yaitu ukuran sebaran data dari rata-rata. Data diubah menjadi list menggunakan .tolist() karena statistics.stdev() hanya bekerja pada list. 

Langkah 7: Menghitung persentil

Menghitung dan mencetak kuantil:Q1 (25%)Q2 (50% atau median)Q3 (75%)

Langkah 8: Menghitung varians

Menghitung dan mencetak varians untuk mengukur sebaran data.

Langkah 9: Menghitung maksimum dan minimum

Fungsi np.max() dan np.min() menghitung nilai maksimum dan minimum dari data.

Langkah 10:Menghitung sum

Fungsi sum() menjumlahkan semua elemen dalam array.

Langkah 11:Menghitung prod

 

Fungsi prod() mengalikan semua elemen dalam array.

Langkah 12: Menghitung indeks dari elemen minimum dan maksimum

Fungsi argmin() dan argmax() mengembalikan indeks dari nilai minimum dan maksimum dalam array.

 

Kemudian kita menjalankan programnya maka tampilannya sebagai berikut

 

 

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong