PRAKTIKUM 1: Analisis Struktur Sel Hewan Dan Tumbuhan

23 September 2024 00:55:54 Dibaca : 30

Rasya Rezandi Lahusin

471424010

S1 - ILMU LINGKUNGAN

  • Tujuan Praktikum

Pada akhir praktikum ini para mahasiswa diharapkan dapat:

  1. Menjelaskan struktur sel hewan dan sel tumbuhan
  2. Menyebutkan bagian-bagian sel hewan dan sel tumbuhan
  3. Menjelaskan perbedaan sel hewan dan sel tumbuhan 
  • Alat Dan Bahan
  1. Mikroskop
  2. Pipet Tetes
  3. Gelas Objek
  4. Gelas Penutup 
  5. Tusuk Gigi
  6. Selaput Dalam Umbi Allium Cepa
  7. Aquadest
  8. Mukosa Pipi
  • Prosedur Kerja

  • Hasil Dan Pembahasan

Hasil dari penelitian yang kita dapat dari sel hewan dan sel tumbuhan : Perbedaan ukuran dan bentuk sel hewan dan sel tumbuhan, fungsi dinding sel tumbuhan, 

      fungsi nukleus pada sel tumbuhan, alat yang digunakan untuk mengamati sel.

Beberapa hasil pengamatan perbedaan sel hewan dan tumbuhan       : - Ukuran sel tumbuhan cenderung lebih besar dari pada sel hewan

     -  Bentuk sel tumbuhan cenderung lebih tetap dan stabil, sedangkan sel hewan tidak tetap

     -  Sel tumbuhan memiliki dinding sel yang terbuat dari serat selusola, sedangkan sel hewan

         tidak memiliki dinding sel

  

 

  • Dokumentasi

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong