ARSIP BULANAN : November 2013

TUGAS MEMBUAT DIREKTORI DI LINUX (Sigit Iswanto Abubakar)

08 November 2013 12:57:24 Dibaca : 594

 

1. Saya telah membuat direktori/folder yang bernama “rootsigit” terlebih dahulu

2. Kemudian membuat beberapa direktori seperti pada gambar dibawah :

3. Sebelum membuat direktori seperti diatas, kita harus masuk ke “rootsigit” dulu dengan perintah “cd rootsigit”, kemudian tekan enter, maka akan masuk kedirektori “rootsigit”.

4. Selanjutnya membuat direktori “bin, sbin, home, tmp, lib, usr, var”. Setelah masuk di direktori “rootsigit”, kita tinggal membuat beberapa direktori dengan nama seperti pada gambar nomor 2 yaitu dengan cara pada gambar dibawah ini dan tekan enter:

5. Untuk mengetahui apakah direktori tersebut sudah ada maka kita mengecek dengan perintah “ls” tanpa kutip lalu tekan enter, kemudian akan muncul seperti gambar dibawah ini :

6. Sekarang kita akan membuat direktori seperti gambar berikut :

Maka kita harus masuk dulu ke direktori “home” dengan cara “cd home”..

7. Kemudian membuat direktori “jane, will, zeb pada direktori home”…Setelah berada di dalam direktori “home”, lakukan petunjuk gambar berikut untuk membuat direktori seperti bagan diatas :

8. Untuk melihat apakah direktori sudah ada seperti langkah sebelumnya, yaitu menggunakan “ls” dan akan muncul gambar seperti dibawah ini :

9. kita telah berhasil membuat direktori seperti pada gambar nomor 6, selanjutnya kita akan membuat direktori lagi seperti gambar berikut :

10. kemuadian membuat direktori “bin, lib di dalam direktori usr”…sebelum membuat direktori seperti di atas (langkah ke 9) maka kita harus berada di “rootsigit” yaitu keluar dari “home” dengan perintah “cd ..” kemudian masuk ke “usr” dengan “cd usr” dan membuat direktori sesuai dengan gambar diatas dengan cara “mkdir bin lib”..berikut screenshootnya :

11. setelah membuat direktori tersebut, kita cek lagi dengan perintah “ls”, seperti gambar dibawah ini :

Setelah menekan enter maka kita telah berhasil membuat direktori seperti pada gambar nomor 9

12. dan terakhir adalah membuat direktori seperti pada gambar berikut, yaiutu membuat direktori “work, play di dalam salah satu subdirektori home yaitu will, dengan cara :

- keluar dari “usr” = cd ..

- masuk ke direktori “home” = cd home

- masuk ke direktori “will” = cd will

berikut screenshootnya :

13. dan membuat direktori “work” dan “play” di dalamnya = mkdir work play

14. Kemudian kita cek dengan perintah “ls” dan akan muncul seperti gambar dibawah ini :

15. Kita telah selesai membuat direktori seperti pada bagan direktori yang di tujukan di bawah ini

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong