KESAN PKKMB 2023
Hallo, Assallamualaikum
Perkenalkan nama saya PRITA KRISTINA TAMPUBOLON dari jurusan ilmu dan teknologi pangan
disini saya ingin menyampaikan kesan saya selama mengikuti PKKMB 2023 di tingkat univrsitas maupun di tingkat fakultas
hari pertama PKKMVB 2023 saya amat sangat bingung dengan bahasa dari gorontalo karena saya berasal dari sumatra utara alhasil saya tidak mengerti bahasa kating,dosen dan teman-teman
hari pertama dan hari ketiga sangat amat seru panitia bem dan lainnya sangat amat baik walaupun saya tidak mengerti apa yang mereka katakan
saya rasa pkkmb 2023 universutas negeri gororntalo seperti konser dan tidak membosankan
hari keempat saya sangat amat terkejut melihat ospek dari jurusan dikarena kan kating judes dan garang tapi aslinya mereka sangat amat baik mereka hanya ingin kami tidak menjadi lemah
melainkan menjadi mahasiswa yang kuat
dihari kelima saya terkejut saya dapat pasword dari kating yang memakai bahasa gorontalo saya sempat terkejud dan hampir saja nangis namun saya yakin mereka hanya ingin kami terlaqtih dan saya
hanya ingin bilang bahwa PKMB 2023 LUAR BIASA