ARSIP BULANAN : August 2022
Dibutuhkan Saat Ini dan Masa Depan
24 August 2022 16:10:10
Dibaca : 13
Ilmu Kesehatan Masyarakat adalah ilmu yang mempelajari tentang pencegahan dan penyakit individu. Lulusan Ilmu Kesehatan Masyarakat di butuhkan tak hanya saat ini namun juga di masa depan. Lulusan dari jurusan ini akan selalu dibutuhkan untuk meningkatkan kualitas derajat Kesehatan Masyarakat.