ARSIP BULANAN : March 2013

contoh HTML

05 March 2013 18:03:38 Dibaca : 72

Berikut ini ada beberapa contoh dasar kode HTML

1. Contoh Membuat Link

Kodenya:

<a href=”http://www.pustakasekolah.com/” target=”_blank”>Pustaka Sekolah<a/>

Penampakannya:
Pustaka Sekolah

2. Contoh Link Dengan gambar

Kodenya:

</a><a href=”http://www.pustakasekolah.com/pengertian-dan-contoh-kode-html.html” target=”_blank”><img alt=”Kode HTML” src=”http://www.pustakasekolah.com/wp-content/uploads/2012/06/Pengertian-dan-Contoh-Kode-HTML.jpeg” border=”0″ height=”250″ width=”350″ /></a>

 

3. Membuat Orientasi rata Kiri

Kodenya:

<left>Rata Kiri</left>

Penampakannya
Rata Kiri

4. Membuat Orientasi rata kanan

Kodenya:

<right>Rata Kanan</right>

Penampakannya:

Rata kanan

5. Membuat Orientasi Rata tengah

Kodenya:

<center>Rata Tengah</center>

Penampakannya:

Rata Tengah

6. Membuat Huruf tebal, Miring dan bergaris bawah

Kodenya:

<b>Hurup Tebal, Miring Dan bergaris Bawah Huruf tebal</b>

Penampakannya:

Huruf Tebal, Miring dan bergaris bawah

7. Membuat Huruf Miring

Kodenya:

<i>Huruf Miring</i>

Penampakannya
Huruf Miring

8. Membuat Huruf bergaris Tengah

Kodenya:

<del>Huruf Bergaris Tengah</del>

penampakannya:

Huruf Bergaris tengah

9. Membuat Huruf Bergaris Bawah

Kodenya:

<u>Huruf Bergaris bawah</u>

Penampakannya:

Huruf Bergaris bawah

10. Memberi warna Teks

Kodenya:

<span style=”color: rgb(172, 88, 250);”> Warna Teks</span>

Penampakannya:
Warna Teks

11. Membuat Backround warna pada teks

Kodenya:

<div style=”background: rgb(129, 190, 247) none repeat scroll 0% 0%; -moz-background-clip: border; -moz-background-origin: padding; -moz-background-inline-policy: continuous;”>Backround Warna Teks</div>

Penampakannya:

Backround Warna Teks

 

Sumber :http://www.pustakasekolah.com/pengertian-dan-contoh-kode-html.html

 

pengertian dan contoh HTML

05 March 2013 12:11:40 Dibaca : 260

1. Pengertian HTML

»HTML (Hyper Text Markup Language) adalah sebuah bahasa markup yang digunakan untuk membuat sebuah halaman web dan menampilkan berbagai informasi di dalam sebuah browser Internet. Bermula dari sebuah bahasa yang sebelumnya banyak digunakan di dunia penerbitan dan percetakan yang disebut dengan SGML (Standard Generalized Markup Language), HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web. HTML saat ini merupakan standar Internet yang didefinisikan dan dikendalikan penggunaannya oleh World Wide Web Consortium (W3C).

HTML berupa kode-kode tag yang menginstruksikan browser untuk menghasilkan tampilan sesuai dengan yang diinginkan. Sebuah file yang merupakan file HTML dapat dibuka dengan menggunakan browser web seperti Mozilla Firefox atau Microsoft Internet Explorer. HTML juga dapat dikenali oleh aplikasi pembuka email ataupun dari PDA dan program lain yang memiliki kemampuan browser.

HTML dokumen tersebut mirip dengan dokumen teks biasa, hanya dalam dokumen ini sebuah teks bisa memuat instruksi yang ditandai dengan kode atau lebih dikenal dengan TAG tertentu. Sebagai contoh jika ingin membuat teks ditampilkan menjadi tebal seperti: TAMPIL TEBAL, maka penulisannya dilakukan dengan cara: <b>TAMPIL TEBAL</b>. Tanda <b> digunakan untuk mengaktifkan instruksi cetak tebal, diikuti oleh teks yang ingin ditebalkan, dan diakhiri dengan tanda </b> untuk menonaktifkan cetak tebal tersebut.

Secara garis besar, terdapat 4 jenis elemen dari HTML:

structural. tanda yang menentukan level atau tingkatan dari sebuah teks (contoh, <h1>Golf</h1> akan memerintahkan browser untuk menampilkan “Golf” sebagai teks tebal besar yang menunjukkan sebagai Heading 1presentational. tanda yang menentukan tampilan dari sebuah teks tidak peduli dengan level dari teks tersebut (contoh, <b>boldface</b> akan menampilkan bold. Tanda presentational saat ini sudah mulai digantikan oleh CSS dan tidak direkomendasikan untuk mengatur tampilan teks,hypertext. tanda yang menunjukkan pranala ke bagian dari dokumen tersebut atau pranala ke dokumen lain (contoh, <a href="http://www.ilmukita.com/">IlmuKita</a> akan menampilkan IlmuKita sebagai sebuah hyperlink ke URL tertentu),Elemen widget yang membuat objek-objek lain seperti tombol (<button>), list (<li>), dan garis horizontal (<hr>).

Selain markup presentational , markup yang lin tidak menentukan bagaimana tampilan dari sebuah teks. Namun untuk saat ini, penggunaan tag HTML untuk menentukan tampilan telah dianjurkan untuk mulai ditinggalkan dan sebagai gantinya digunakan Cascading Style Sheets.

2. Contoh dokumen HTML sederhana

<!DOCTYPE html>

<html>

<head bgcolor=black text=white>

<title>'''Selamat Datang''' HTML</title>

</head>

<body>

<p>Nama saya Risna!</p>

</body>

</html>

 

sumber :

http://gobalbabali.wordpress.com/tugas-sekolah/pengertian-html-http-url-ftp-domain-hosting-dan-www/

http://id.wikipedia.org/wiki/HTML

Kategori

Blogroll