ARSIP BULANAN : September 2012

Tipe-Tipe DBMS

19 September 2012 10:50:41 Dibaca : 2151

 

TIPE - TIPE DBMS

 

Ada beberapa tipe database:

 

 1. Hierarchical DBMS

 

 

 

  • Model database yg mengorganisasikan data

 

 seperti struktur pohon.

 

 

 

  • Setiap record dibagi ke dalam beberapa bagian-bagian (segments) yang dihubungkan satu sama

 

 lain dalam hubungan parent-child satu ke banyak (one to many / 1 to m).

 

 

 

  • Model ini bisa ditemukan dalam DBMS yg lebih lama dibandingkan RDBMS.

 

 

 

 

 

 

 

2. Network DBMS

 

 

 

  • Database logis yg berguna u/ menunjukkan hubungan banyak ke banyak (many-to-many).

 

 

 

  • Model ini bisa ditemukan dalam DBMS yg lebih lama dibandingkan hierarchical

 

 

 

 

 

 3. Relational DBMS (RDBMS)

 

 

 

  • Model database logis yg memperlakukan data seakan-akan data tersebut tersimpan dalam tabel 2 dimensi.

 

 

 

  • Model ini dapat menghubungkan 2 tabel menjadi 1 tabel selama 2 tabel tsb berbagi elemen data yg sama.

 

 

 

  • Banyak digunakan dalam DBMS saat ini (Microsoft Access, Oracle, dll)

 

 

 

 

 

 

 

 4. Object-oriented DBMS

 

 

 

 

 

 

 

Pendekatan ke manajemen data yg menyimpan data dan prosedur yg diperlakukan pada data itu

 

 

 

 

 

5. Object relational DBMS

 

 

 

 

 

Gabungan (hybrid) antara OODBMS dan RDBMS

Pengertian DBMS & Aplikasi Yang Ada Dalam DBMS.

12 September 2012 16:47:13 Dibaca : 324
  1. DBMS (DataBase Management System) adalah sistem yang secara khusus dibuat untuk memudahkan pemakai dalam mengelola basis data.
  2. Database (basis data) adalah kumpulan informasi yang disimpan didalam komputer secara sistematis sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari database tersebut.  Perangkat lunak untuk memanggil dan mengelola dan memanggil query database disebut sistem manajemen database (database management system/DBMS).

  1. Aplikasi Yg ada dalam DBMS.

1. komersial ( bayar )

 - DB2 adalah kelurga sistem manajemen database relasional (RDBMS) produk dari IBM yang melayani sejumlah sistem operasi yang beebeda platfrom.

 - Sybase

 -Terdata

 -Microsoft SQL server 2000 adalah perangkat lunak relational database management system (RDBMS) yang didesain untuk melakukan proses manipulasi database berukuran besar dengan berbagai fasilitas. Microsoft SQL Server 2000 merupakan produk andalan Microsoft untuk database server.

-Oracle relational database management system (RDBMS) untuk mengelola informasi secara terbuka, komprehensif dan terintegrasi.

2. Free

 - postgreSQLadalah sebuah object-relational database management system (ORDBMS) yang bersifat open source. PostgreSQL adalah database yang powerful dan tidak kalah dengan database komersil sekelasnya Oracle, Sybase maupun Informix.

 

 

 - Firebird salah satu aplikasi RDBMS (Relational Database Management System) yang bersifat open source.

 

Pengertian Database

12 September 2012 09:38:49 Dibaca : 81

Database adalah kumpulan data sistematis yang disiapkan didalam komputer yang dapat digunakan dalam suatu komputer untuk memperoleh dari suatu basis tersebut.perangkat lunak yang digunakan untuk mengelola atau memanggil database tersebut(query)disebut dalam database management system