Motivasi menjadi mahasiswa UNG

04 August 2021 19:28:05 Dibaca : 13

Motivasi saya menjadi mahasiswa UNG ialah selain UNG memiliki akreditasi A, biaya kuliah yang sangat terjangkau, perguruan tinggi terbaik ke-10 di Indonesia Timur, memiliki 10 fakultas,71 program studi dan lain-lain adalah saya ingin menuntut dan meraih ilmu di UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO agar bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi,bisa memperluas pengetahuan pikiran dan masih banyak lagi.

Kenapa harus UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO?

04 August 2021 12:33:52 Dibaca : 11

Alasan memilih kuliah di UNG adalah karena kampus ini masuk dalam 10 besar kampus terbaik di Indonesia Timur. Ada beberapa alasan mengapa harus memilih UNG:

1. UNG Mendapatkan Akreditasi A

2. Menempati Ranking 89 Versi 4icu

3. UNG Memiliki 10 Fakultas

4. Ada 71 Program Studi

5. Biaya Kuliah Yang Sangat Terjangkau

6. Fasilitas Kampus Yang Lengkap

7. Memiliki Visi Mendunia Tanpa Meninggalkan Potensi Regional

8. Perbandingan Jumlah Dosen Dan Mahasiswa Adalah 1:25

9. Banyak Pilihan UKM Sebagai Wadah Kegiatan Mahasiswa

 

Manfaat Organisasi bagi Mahasiswa

04 August 2021 11:48:41 Dibaca : 4

Organisasi mampu mengembangkan diri kamu dengan cara yang lebih bebas dan luas.Dengan kamu mengikuti suatu organisasi yang ada di kampus kamu dapat melatih kepercayaan diri berbicara di depan umum,kedisiplinan,mengembangkan kemampuan,bertanggung jawab.

Kenapa harus jurusan Manajemen

04 August 2021 11:29:50 Dibaca : 8

Alasan memilih jurusan manajemen adalah tentang pengembangan diri.Dengan mengambil jurusan manajemen,Anda bisa menjadi pribadi yang lebih teratur,rapi,disiplin,dan lebih supel.Karena jurusan manajemen mempelajari tentang tanggung jawab dalam pengelolaan sebuah perusahaan atau organisasi.Prospek kerjanya pun luas bagi pilihan yang ingin bekerja dalam bidang manajemen.Apalagi kalian yang punya passion dibidang wirausaha,sangat cocok mengembangkan diri menjadi manajer atau wirausahawan yang berintegritas.

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong