PEMBENTUKAN KARAKTER MELALUI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

27 March 2021 08:39:32 Dibaca : 36

Nama : Alfareza Thaib

NIM : 151 420 044

Kelas : 2B PGSD

  • 5 hal yang menjadi isi pendahuluan
  1. Pendidikan karakter menjadi isu penting dalam dunia pendidikan. 
  2. Pemerintah mengupayakan Program-program perbaikan pada budaya bangsa Indonesia yang selama ini menjadi terasa asing dan jarang ditemui di tengah-tengah masyarakat. 
  3. Pendidikan karakter menjadi tempat yang mampu mewujudkan misi dari pendidikan karakter. 
  4. Pembelajaran materi PAI dapat mengoptimalkan dan merupakan salah satu alternatif yang dapat dilakukan dalam melaksanakan pendidikan karakter. 
  5. Pendidikan agama merupakan sarana transformasi pengetahuan dan aspek kognitif, aspek afektif dan aspek Psikomotorik. 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong