Berita Kuliner Makanan Khas Gorontalo

15 May 2017 15:54:54 Dibaca : 342

Arifin Dimas Van Gobel

291414018 (A)

Kuliner

Makanan Enak Khas Gorontalo Binte Biluhuta

Gorontalo selain menjadi nama sebuah kota juga menjadi identitas sebuah Provinsi di Pulau Sulawesi. Sebelumnya, Gorontalo adalah bagian dari sulawesi utara, namun karena ada pemekaran wilayah, keluar menjadi provinsi tersendiri. Kamu akan menikmati banyak hal jika bertandang ke sana
Gorontalo pun meninggalkan sejarah yang sangat ternilai, hingga wisata kuliner mendunia di setiap kalangan. Salah satu Binte Biluhuta adapun resep-resep yang digunakan oleh para penjual. apalagi Binte memang lebih sedap kalau memakai jagung pulut yang lebih lembut, tapi terhubung Cuma punya jagung manis biasa, jadi pakai biasa saja. Bahan-bahan nya Binte Biluhuta.

Bahan-bahan: - 2 buah jagung manis, dipipil – 2.000 ml air – 1 buah cabai merah, di iris tipis -200 gram udang kupas -2 ½. Sendok teh garam -2 ½ sendok teh gula -75gram, kelapa parut kasar (tambahkan jadi 150 gram) 1 sendok makan air jeruk nipis (tambah biar lebih segar), 5 tangkai kemangi, diambil daunnya(lupa beli) 2 buah tomat, dipotong-potong.
Cara pengolahan : 1. Rebus air, jagung manis, cabai merah, cabai rawit merah, dan bawang merah sampai mendidih. 2 tambahkan udang, garama, dan gula pasir. masak sampai matang. 3 masukkan kelapa parut, air jeruk nipis, dan daun kemangi, masak sampai matang. 4 menjelang diangkat, tambahkan tomat. Aduk rata.
Binte Biluhuta adalah sebutan untuk makanan khas gorontalo. Bentuknya seperti sup jagung dan rasa nya mantap sekali.Binte cenderung memiliki tiga rasa yang khas yaitu manis, asin, pedas. Selain itu kandungan lain berupa karotenoid, bioflavonoid, dan vitamin C bisa melancarkan peredaran darah dan membuat tubuh jadi lebih sehat

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong