PENGANTAR GEOMORFOLOGI
PENGANTAR GEOMORFOLOGI
Mata kuliah : Geomorfologi Umum
Dosen pengampuh : Intan nofiantari manyoe S.Si.,M.T
1. Pengertian Geomorfologi
Geomorfologi adalah ilmu yang mempelajari tentang bentuk permukaan bumi dan perubahan-perubahan yang terjadi pada bumi itu sendiri.
2. Sejarah Geomorfologi
*Geomorfologi kuno
Yang dipelopori oleh :
- Herodotus => gempa bumi adalah pegunungan yang mengeliat karena dewa sedang marah.
- Aristoteles => gempabumi dan gunungapi memiliki sumber kejadian yang sama.
- Strabo => Gunung Visuvius adalah gunungapi yang telah mati.
- Seneca => curah hujan bukan salah satu sumber yang menyebabkan aliran sungai.
*Geomorfologi modern
Yang dipelopori oleh :
- Ibn Sina dan Leonardo da Vinci
3. Arti penting geomorfologi
Arti penting geomorfologi : Peran dan terapan geomorfologi dalam survei dan pemetaan, survei geologi, hidrologi, vegetasi, penggunaan lahan pedesaan, keteknikan, ekplorasi mineral, pengembangan dan perencanaan, analisis medan, banjir, serta bahaya alam disebabkan oleh gaya endogen.
suka dan duka MOMB 2017
Mengikuti kegiatan MOMB selama 3 hari sangat menyenangkan, banyak hal-hal yang terduga terjadi pada saat itu. yang paling membuat hati dan fisik saya lemah yaitu saat mengikuti MOMB tingkat jurusan dan prodi, karena kakak seniornya sangat galak.