Visi Kedepan Saya
04 August 2021 23:17:45
Dibaca : 20
Visi Kedepan
Visi saya adalah ingin menjadi orang yang memiliki keahlian atau skill di suatu bidang tertentu, dan menemukan bidang pekerjaan sesuai kehalian dan kemampuan saya agar bisa bermanfaat untuk masa depan saya.
maka dari itu saya harus mempunyai misi yang mendukung itu semua yaituÂ
selalu ingin mencoba hal baru agar bisa di jadikan sebagai pengalaman,berusaha dengan giat dan berlatih,menjadi pribadi yang konsisten dan selalu berdoa kepada allah swt.
Blogroll
- Masih Kosong