UNG segara mempunyai Stadion Sepak Bola Sendiri

07 April 2016 12:04:38 Dibaca : 238

UNG – Mahasiswa Universitas Negeri Gorontalo pantasnya berbangsa karena sekarang pihak kampus sedang membangun stadion sepak bola di lengkapi dengan tribun penonton yang berlokasi di kampus 3 yang selama ini menjadi keluhan oleh para mahasiswa terutama mahasiswa jurusan kepelatihan dan keolaragaan.

Pembangunan stadion sepak bola sudah sangat dinantikan oleh para mahasiswa karena kebanyakkan dari mahasiswa mengeluh setiap adanya mata kuliah sepak bola mereka harus menuju lagi gelora merdeka atau lapangan kompi dan setiap adanya turnamen sepak bola mahasiswa harus menyewa lapangan yang tentunya membutuhkan dana yang cukup banyak.

Saya sangat senang dengan adanya pembangun stadion sepak bola karena selama ini di UNG belum mempunyai stadion sepak bola tersendiri. Jika saya lihat sebagian besar mahasiswa meminati permainan sepak bola jadi pembangunan stadion sepak bola sangat tepat sekali. “kata seorang mahasiswa jurusan kepelatihan”.

Tugas Jurnalisme Online
Tugas 2