visualisasi grafik
Nama : Hermawati Tine
Nim : 411423064
Prodi / Kelas : Pendidikan Matematika / B
Mata Kuliah : Komputasi Dan Pemograman
Dosen Pengampuh : Agusyarif Rezka Nuha S.Pd, M.Si
1. Visualisasikan grafik dari fungsi kuadrat berikut menggunakan python: 2x2-7x +3=0
Penjelasan Kode:
1. Mengimpor Library:
Kode ini mengimpor dua library yang diperlukan. matplotlib.pyplot digunakan untuk membuat grafik, sedangkan numpy digunakan untuk operasi numerik.
2. Mendefinisikan Data:
Di sini, variabel x adalah array yang berisi 100 nilai yang terdistribusi secara merata dari -2 hingga 5, menggunakan np.linspace. Variabel y kemudian dihitung sebagai fungsi dari x sesuai dengan persamaan y=2x2-7x+3y=2x^2-7x+3y=2x2-7+3.
3. Membuat Grafik:
Menentukan ukuran grafik menjadi 10 x 6 inci.
Plot Fungsi:
Baris ini menggambarkan grafik dari x dan y dengan warna merah muda, lebar garis 3, garis bergaya putus-putus (linestyle='--'), dan titik (marker='o'). Label persamaan juga ditampilkan sebagai 2x^2-7x+3.
Memberikan Label Sumbu:
Kode ini menambahkan label "x" pada sumbu x dan "y" pada sumbu y, dengan ukuran font 14.
Judul Grafik:
Memberikan judul grafik dengan teks "Grafik Fungsi Kuadrat: 2x2-7x+32x^2-7x+32x2-7x+3" dan ukuran font 16.
Grid dan Garis Sumbu:
plt.grid(True) menambahkan grid pada grafik. plt.axhline dan plt.axvline menambahkan garis sumbu horizontal dan vertikal pada posisi 0 dengan warna hitam, lebar garis 0.5, dan garis putus-putus.
Menampilkan Legend:
Menampilkan legenda untuk label fungsi yang didefinisikan di plt.plot.
Menentukan Batas Sumbu:
plt.xlim(-2, 5) menentukan batas sumbu x dari -2 hingga 5, sedangkan plt.ylim(min(y)-1, max(y)+1) menentukan batas sumbu y dari nilai minimum y dikurangi 1 hingga nilai maksimum y ditambah 1.
Menampilkan Grafik:
Hasil visualisasi grafik
2. Plot fungsi berikut menggunakan python pada interval x = -5 hingga x = 5.
f(x) = 3x3 - 2x2 + 4x - 5
Tampilkan grafik yang jelas dengan label sumbu x dan y
Penjelasan Kode :
1. Mengimpor Library:
Mengimpor numpy untuk operasi numerik dan matplotlib.pyplot untuk membuat grafik.
2. Mendefinisikan Fungsi :
Mendefinisikn fungsi f(x) yang akan digunakan untuk menghitung nilai f(X) = 3x^3 - 2x^2 + 4x - 5.
3. Membuat Data :
- x adalah array yang berisi 100 nilai dari -5 hingga 5 menggunakan np.linspace
- y adalah hasil dari f(X) untuk setiap nilai x.
4. Plot Fungsi :
- plt.figure(figsize=(8, 6)) membuat grafik dengan ukuran 8x6 inci.
- plt.plot() menggambarkan grafik f(X) dengan warna biru dan label fungsi.
5. Menambahkan Label Sumbu dan Judul :
- plt.xlabel() menambahkan label "x" pada sumbu x
- plt.ylabel() menambahkan label "y" pada sumbu y.
- plt.title() menambahkan judul "Grafik Fungsi f(X) = 3x^3 - 2x^2 + 4x - 5.
6. Menambahkan Grid dan Legend:
- plt.grid (true) menambahkan grid pada grafik.
- plt.legend () menampilkan label fungsi pada grafik.
7. Menampilkan Grafik :
Menampilkan grafik yang telah dibuat.
Kategori
Blogroll
- Masih Kosong