TIPE KEPEMIMPINAN DAN STRUKTUR ORGANISASI

28 November 2022 10:53:32 Dibaca : 45

-            Tipe Kepemimpinan

Kepemimpinan adalah cara untuk mempengaruhi orang untuk mencapai tujuan kelompok. Dalam kepemimpinan kita mengenal gaya atau tipe dalam memimpin suatu organisasi. Kita mengenal beberapa tipe kepemimpinan diantaranya adalah tipe kepemimpinan oteriter, demokratis, kharismatik, birokrasi, dan lain-lain. Respon dari setiap individu dalam menanggapi tipe-tipe kepemimpinan ini beragam apalagi pada tahap implementasi dari tipe-tipe kepemimpinan

-            Struktur Organisasi

Pemimpin adalah seseorang yang mempengaruhi khalayak untuk mencapai tujuan bersama. Pemimpin adalah seseorang yang menjadi sentral dalam sebuah kelompok, artinya pemimpin ialah seseorang yang berada di atas orang dalam sebuah kelompok. Agar bisa tekoordinasikan dengan baik apa yang ingin disampaikan oleh seorang pemimpin maka perlu adanya sebuah susunan atau strutuk dalam organisasi. Apa yang dimaksud dengan struktur? Struktur adalah sebuah urutan yang sistematis dan saling berkaitan yang berfungsi untuk memringankan atau mempermudah koordinasi dari pemimpin keanggotanya.

Organisasi, kata ini sering kita dengar pada kelompok sosial. Lantah apa itu Organisasi? Organisasi adalah sebuah wadah yang berisiskan pemimpina dan memiliki struktur didalamnya, misalnya kita bisa mengambil contoh pada organ tubuh, organ tubuh adalah suatu kesatuan yang merangkai sesuatu. Contoh organ tubuh manusia meliputi kaki, tangan, badan, alat pencernaan, alat pernapasan dan lain-lain. Sedangan untuk organisasi adalah satu kesatuan yang meliputi ketua, skeertaris, wakil, bendahara dan lain-lain. Hal ini juga bergantung pada kebutuhan organisasi tersebut.

 

Kategori

  • Masih Kosong

Blogroll

  • Masih Kosong