PERMASALAHAN PENURUNAN MUKA TANAH DI PULAU JAWA.

03 February 2025 00:04:37 Dibaca : 10 Kategori : Ulasan

         Pulau jawa merupakan pulau yang berada di sunda besar tenggelam beberapa wilayah yang ada di pulau jawa. Yang awalnya daratan pemukiman warga kini menyatu dengan lautan diakibatkan oleh pemanasan global yang menyebabkan glester es yang mencair dikutup utara. Jika kita melihat kondisi fisik ketinggian permukaan tanah di pulau jawa, yang relatif renadah sehingga daerah yang berada di daerah rendah terancam tenggelam. Ditambah lagi dengan kondisi iklim Indonesia yaitu musim hujan yang bisa saja menyebabkan ombak laut yang tinggi. 

        Penduduk yang padat juga dapat menyebabkan daerah daerah di pesisir laut menyebabkan daerah daerah yang berada di pesisir pantai tenggelam. Penggunaan Air tanah berlebihan yang disebabkan penduduk padat juga menyebabkan penurunan muka tanah. 

        Bangunan bangunan yang berdiri di muka tanah pulau jawa juga menjadi penyebab permukaan tanah menurun sehingga membebani tanah atau daratan yang ada. Kemudian berkurangnya lahan hijau akibat pesatnya pembangunan bangunan bangunan yang tinggi juga menyebabkan penurunan muka tanah.